Sunday, November 23, 2025
Cakraline
  • Home
  • Celebrity
    • Lifestyle
  • Female
    • Inspiratif
  • Nasional
    • Ekonomi
    • Politik
    • Isu Khusus
  • Film & Musik
    • Fashion
    • Musik
  • travel
    • Destinasi
    • Galeri
  • Video & TV Streaming
  • Olahraga
    • Lokal
    • Internasional
  • Home
  • Celebrity
    • Lifestyle
  • Female
    • Inspiratif
  • Nasional
    • Ekonomi
    • Politik
    • Isu Khusus
  • Film & Musik
    • Fashion
    • Musik
  • travel
    • Destinasi
    • Galeri
  • Video & TV Streaming
  • Olahraga
    • Lokal
    • Internasional
Morning News
No Result
View All Result
Home Event

Muhammad Fadhl Abbas Wibobo Adu Nyali   gokart Rok Cup Superfinal Italia

by sal
October 7, 2025
0
0
SHARES

Usianya baru 10 tahun.  Namanya cukup panjang Muhammad Fadhl Abbas Wibobo. Diarena balap  gokart Internasional prestasinya  mulai diperhitungkan.  

Muhammad-FA-Wibowo-diapit-Kepala-Sekolah-Cita-Buana-Julianti-Hadi-Purnami-M.Pd_.-kanan-dan-Kanina-Pramesi-S.Pd_.-wali-kelas
Muhammad-FA-Wibowo-diapit-Kepala-Sekolah-Cita-Buana-Julianti-Hadi-Purnami-M.Pd_.-kanan-dan-Kanina-Pramesi-S.Pd_.-wali-kelas

Muhammad akan berlaga pada 14-18 Oktober 2025,  dalam kejuaraan bergengsi Rok Cup Superfinal di Italia, menambah daftar panjang pencapaiannya sebagai pembalap entry level yang sudah diperhitungkan di ajang balap gokart dunia.

READ ALSO

Gus Rofi’i Gandeng Wartawan Bagikan Ratusan Makanan di Jum’at Berkah

Gerai Roti &  Kopi Milik Sicilia Darsono hadir di Tangerang

 

Sejak kecil, siswa kelas 4 SD Cita Buana, Jakarta Selatan itu telah menunjukkan ketertarikan luar biasa pada dunia otomotif, khususnya Formula 1. Ia mengidolakan Lewis Hamilton dan menjadikan sang juara dunia itu sebagai inspirasi untuk terus berlatih dan berprestasi di lintasan gokart.

 

“My biggest competitor is myself. Aku harus selalu menjadi lebih baik dari diriku yang sebelumnya di setiap race,” begitu motto yang selalu ia pegang dalam setiap balapan.

 

Perjalanan Muhammad menuju kejuaraan dunia bukanlah hal yang mudah. Di tengah kesibukannya berlatih, ia tetap menjaga komitmen terhadap pendidikan.

 

Kepala Sekolah Cita Buana, Julianti Hadi Purnami, M.Pd., mengungkapkan bahwa pihak sekolah memberikan dukungan penuh agar Muhammad tetap bisa belajar selama masa persiapan.

“Kami pastikan Muhammad mendapatkan haknya selama tujuh minggu belajar jarak jauh. Pendidikan tetap menjadi prioritas meski ia harus fokus pada persiapan kompetisi,” ujarnya.

 

Selain dukungan akademik, sekolah juga memberikan bimbingan psikologis melalui student center untuk menjaga kondisi mentalnya.

 

“Setiap kompetisi ada menang dan kalah, kami ajarkan regulasi diri agar Muhammad tetap kuat secara mental,” tambah Julianti.

 

Wali kelas Muhammad, Kanina Pramesi, S.Pd. menambahkan, bahwa sekolah sangat mendukung pengembangan karakter dan akademik siswa berbakat ini. “Muhammad dikenal sebagai sosok pekerja keras dan tidak takut menghadapi tantangan,” katanya.

 

Semangat dan dedikasi itu membuahkan hasil. Muhammad telah menorehkan sejumlah prestasi membanggakan di berbagai ajang internasional. Dalam Rok Cup Asia, ia meraih podium tertinggi di beberapa ronde seperti Malaysia, Indonesia, Filipina, dan Singapura.

 

Tak berhenti di situ, di Italian Series, Muhammad berhasil menjadi 1st Runner Up dan meraih Pole Position di IAME Italy Round 2, serta menembus Top 10 di World Series Karting Euro Series.

 

Dukungan kuat datang dari kedua orangtuanya, yang selalu mendampingi dan memfasilitasi perjalanan balapnya. Bagi Muhammad, setiap kemenangan adalah hasil kerja keras dan dukungan keluarga. Ia selalu menabung hadiah yang diperoleh, sementara sikap rendah hatinya tetap terjaga, tak jarang ia berbagi bingkisan untuk para staf pendukung di sekolahnya.

 

Setelah Rok Cup Superfinal di Italia, Muhammad berencana melanjutkan kariernya di kelas Mini Rok tahun depan. Dengan segudang prestasi di usia belia, ia diharapkan bisa menjadi kebanggaan bangsa dan membuka jalan bagi generasi baru pembalap Indonesia di kancah internasional.

 

Related Posts

Gus-Rofi-bersama-sahabat-gandengan-wartawan-berbagi-Jumat-berkah-ft-Cakraline
Event

Gus Rofi’i Gandeng Wartawan Bagikan Ratusan Makanan di Jum’at Berkah

November 1, 2025
Sicilia-Darsono-_tengah-bersama-Sahabat-Lidya-dan-Grace-ft-cakraline
Event

Gerai Roti &  Kopi Milik Sicilia Darsono hadir di Tangerang

October 30, 2025
Widiyanti-Putri-Wardhana-bersama-Haryadi-Sukamdani-ft-ist
Event

“SEABEF” dan “WITF” 2025  Pertemuan  Bisnis Event Parawisata 

October 9, 2025
Christine-Hutabarat-Direktur-Utama-InJourney-Hospitality-ft-Ist
Event

InJourney Hospitality Raih Dua Penghargaan di Ajang TOP GRC Awards 2025

September 9, 2025
Tradisi-Sembahyang-Cioko-Doa-Bagi-Arwah-ft-Dudut-Suhendra-Putra.
Event

Tradisi Sembahyang Cioko di Vihara Dharma Sakti, Doa Bagi Arwah

September 9, 2025
Rapper-AS-Melly-Mike-Diajak-Trip-Unfolding-Jakarta
Event

Rapper AS Melly Mike Diajak Trip “Unfolding Jakarta” Sebelum   Hadiri Festival Pacu Jalur

August 29, 2025
Next Post
Widiyanti-Putri-Wardhana-bersama-Haryadi-Sukamdani-ft-ist

"SEABEF" dan "WITF" 2025  Pertemuan  Bisnis Event Parawisata 

No Result
View All Result

Recent Posts

  • Fahmi Bo Ngajak  Rujuk, Mantan, ” Tanya Sama Anak-Anak Saja”
  • Pesan Mendalam Acha Septriasa di Film Air Mata Mualaf
  • Perceraian  Raisa  Andriana-Hamish Daud  Menunggu Putusan Verstek
  • Konser di Bawah LangitMu,  30 tahun Perjalanan Opick
  • Janji Pernikahan Palsu T dan Kompol R Berujung Damai di Sidang Etik Propam Polri

Recent Comments

    Archives

    • November 2025
    • October 2025
    • September 2025
    • August 2025
    • July 2025
    • June 2025
    • May 2025
    • April 2025
    • March 2025
    • February 2025
    • January 2025
    • December 2024
    • November 2024
    • October 2024
    • September 2024
    • August 2024
    • July 2024
    • June 2024
    • May 2024
    • April 2024
    • March 2024
    • February 2024
    • January 2024
    • December 2023
    • November 2023
    • October 2023
    • September 2023
    • August 2023
    • July 2023
    • June 2023
    • May 2023
    • April 2023
    • March 2023
    • February 2023
    • January 2023
    • December 2022
    • November 2022
    • October 2022
    • September 2022
    • August 2022
    • July 2022
    • June 2022
    • May 2022
    • April 2022
    • March 2022
    • February 2022
    • January 2022
    • December 2021
    • November 2021
    • October 2021
    • September 2021
    • August 2021
    • July 2021
    • June 2021
    • May 2021
    • April 2021
    • March 2021
    • February 2021
    • January 2021
    • December 2020
    • November 2020
    • October 2020
    • September 2020
    • August 2020
    • July 2020
    • June 2020
    • May 2020
    • April 2020
    • March 2020
    • February 2020
    • January 2020
    • December 2019
    • November 2019
    • October 2019
    • September 2019

    Categories

    • Destinasi
    • Ekonomi
    • Event
    • Exclusive
    • Fashion
    • Film
    • Galeri
    • Inspiratif
    • Isu Khusus
    • Kolom Mahasiswa
    • Musik
    • Nusantara
    • Regional
    • Transportasi

    Meta

    • Log in
    • Entries feed
    • Comments feed
    • WordPress.org
    • Destinasi
    • Ekonomi
    • Event
    • Exclusive
    • Fashion
    • Film
    • Galeri
    • Home
    • Inspiratif
    • Internasional
    • Isu Khusus
    • Kontak
    • Lifestyle
    • Lokal
    • Musik
    • Pedoman Pemberitaan Media Siber
    • Politik
    • Regional
    • Susunan Redaksi

    © 2024 Cakraline

    No Result
    View All Result
    • Home
    • Celebrity
      • Lifestyle
    • Female
      • Inspiratif
    • Nasional
      • Ekonomi
      • Politik
      • Isu Khusus
    • Film & Musik
      • Fashion
      • Musik
    • travel
      • Destinasi
      • Galeri
    • Video & TV Streaming
    • Olahraga
      • Lokal
      • Internasional

    © 2024 Cakraline